Rabu, 07 Agustus 2019 Pelatihan Ikan Lele, yang dilaksanakan di kantor Wali Nagari Painan Timur Painan, masing-masing pelatihan di ikuti oleh 10 orang peserta, Narasumber yakninya ibu Destalina Citra Dewi, S.Pi,M.Si (Kasi Pembenihan dan Pembesaran Ikan Dinas Perikanan Kabupaten Pesisir Selatan, semoga pelatihan ini bermanfaat bagi masyarakat kita.